Satgas Covid-19 Angkat Bicara Soal Obat Ivermectin Dapat Izin BPOM

- 22 Juni 2021, 22:41 WIB
Obat Ivermectin untuk Covid 19, Bolehkah? Begini Pernyataan Resmi BPOM dan FDA
Obat Ivermectin untuk Covid 19, Bolehkah? Begini Pernyataan Resmi BPOM dan FDA //The Sun/

Baca Juga: Simak! Tips Memilih Sport Bra untuk Kamu yang Hobi Olahraga

Jika digunakan tanpa indikasi medis dan resep dokter dalam jangka waktu panjang, dapat mengakibatkan efek samping, antara lain nyeri otot/sendi, ruam kulit, demam, pusing, sembelit, diare, mengantuk, dan Sindrom Stevens-Johnson.

"Untuk memastikan khasiat dan keamanan penggunaan Ivermectin dalam pengobatan Covid-19, di Indonesia akan dilakukan uji klinik di bawah koordinasi Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan, Kemenkes RI, dengan melibatkan beberapa rumah sakit," pungkas dr Alex.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x