Simak! Khasiat Daun Pohpohan untuk Kesehatan Tubuh

- 18 Maret 2022, 22:54 WIB
Daun pohpohan
Daun pohpohan /Tekad Triyanto/ARAHKATA /Tekad Triyanto/ARAHKATA

Daun pohpohan memiliki kandungan kalsium yang baik untuk tulang.

Rutinlah menyantap daun pohpohan sebagai lalapan setiap hari untuk penuhi kebutuhan harian kalsium untuk tulang.

Baca Juga: Cegah Penuaan Dini, Berikut 7 Manfaat Tomat Bagi Tubuh!

4. Mencegah kanker

Berbicara mengenai kanker, tentu yang terbesit dibenak kita adalah penyakit mematikan.

Kanker masih menjadi penyebab kematian tertinggi dari segala penyakit yang ada.

Kandungan zat antioksidan yang terdapat dalam daun pohpohan dipercaya dapat menghambat dan mencegah pertumbuhan sel-sel kanker.

Baca Juga: Kaya Antioksidan, Ini 6 Manfaat Kol Ungu untuk Kesehatan

5. Menurunkan hipertensi

Hipertensi adalah suatu kondisi dimana terjadinya peningkatan terhadap tekanan darah.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah