Bantuan Program Indonesia Pintar Diperpanjang, Ini Cara Pencairannya

- 10 Januari 2021, 19:15 WIB
Sejumlah pelajar di Yogyakarta menunjukkan kartu Indonesia Pintar.
Sejumlah pelajar di Yogyakarta menunjukkan kartu Indonesia Pintar. /ANTARA FOTO/ Ari Bowo Sucipto

2. Siswa tingkat SMP atau paket B ini akan mendapatkan bantuan senilai Rp750. 000/Tahunnya

3. Siswa SMA, SMK, atau paket C mendapatkan bantuan senilai 1.000.000 / Tahunnya

Adapun yang menjadi prioritas sasaran penerima PIP 2021 ini bisa dilihat dari Peruntukan tahun lalu yaitu sebagai berikut :

Baca Juga: Sriwijaya Air SJ182 Hilang Kontak, Kemenhub Kerahkan 7 Kapal Patroli KPLP

1. Peserta Didik pemegang KIP

2. Peserta Didik dari keluarga miskin/rentan miskin dan/atau dengan pertimbangan khusus seperti:

- Peserta Didik dari keluarga peserta Program Keluarga Harapan

- Peserta Didik dari keluarga pemegang KartuKeluarga Sejahtera

- Peserta Didik yang berstatus yatimpiatu/yatim/piatu dari sekolah/panti sosial/panti asuhan

- Peserta Didik yang terkena dampak bencana alam

Halaman:

Editor: Ahmad Ahyar

Sumber: Fix Indonesia PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x