Pengamat: Kepemimpinan Erick Thohir Memikat Dukungan Milenial

- 12 Januari 2023, 20:11 WIB
Pengamat Politik Universitas Indonesia Meidi Kosandi berpendapat kepemimpinan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memikat kalangan muda atau milenial untuk mendukung Erick maju sebagai calon wakil presiden (cawapres).
Pengamat Politik Universitas Indonesia Meidi Kosandi berpendapat kepemimpinan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memikat kalangan muda atau milenial untuk mendukung Erick maju sebagai calon wakil presiden (cawapres). /ANTARA

"Erick Thohir mungkin pada kelompok identitas dan pelaku pasar," ucap Meidi.

Situasi itu kian diperkuat dengan sejumlah inovasi kebijakan Erick Thohir yang mampu berdampak langsung bagi kehidupan masyarakat. Bahkan membuat beban masyarakat semakin ringan.

Baca Juga: Fahri Bachmid: Sistem Pemilu Proporsional Tertutup Tetap Konstitusional dan Terjamin Derajat Demokratis

Kontribusi tersebut, salah satunya melalui Pendirian Holding Ultra Mikro (UMi). Peran besar Holding UMi untuk mencapai target tersebut adalah sebesar 70 persen pada 2024 konsisten menunjukkan hasil positif.

Capaian Holding UMi menggembirakan karena sampai akhir tahun 2022 tercatat jumlah nasabah yang telah diintegrasikan mencapai 23,5 juta nasabah dengan total "outstanding" pembiayaan sebesar Rp183,9 triliun.***

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x