7 Jurusan Kuliah Kekinian yang Prospek Kariernya Menarik, Ada Bisnisnya

- 27 Maret 2021, 11:54 WIB
Suasana perkuliahan di salah satu kampus di Jakarta.
Suasana perkuliahan di salah satu kampus di Jakarta. /Arahkata.com

Pada jurusan ini, kamu akan menggali ilmu mengenai dunia media (khususnya media digital), sosial ekonomi, budaya, dan inovasi dalam dunia digital.

Belajar menulis dan komunikasi secara visual pun diajarkan di jurusan ini.

Baca Juga: Sejarah Bendungan Pasar Baru. Sumber Irigasi Warga Hingga Pengendali Volume Debit Air

2. Jurusan Bisnis

Sesuai perkembangan zaman, dunia bisnis pun menjadi semakin maju.

Pada jurusan ini, kamu akan mempelajari kreativitas di dunia bisnis, cara memaksimalkan produk, dan memberikan pelayanan jasa ke konsumen.

Kamu juga akan mempelajari penciptaan produk yang inovatif supaya karyamu diminati konsumen.

Karenanya, lulusan jurusan ini punya peluang menciptakan lapangan pekerjaan baru.

3. Jurusan Tata Rias

Saat ini, makeup dan skincare semakin diminati.

Untuk kamu yang memiliki minat akan hal tersebut, cocok banget untuk memilih jurusan ini!

Halaman:

Editor: Mohammad Irawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah